Kamis, 22 Juli 2010

Enkapsulasi & Dekapsulasi

Enkapsulasi adalah sebuah proses melakukan pemaketan pada sebuah data. Dengan enkapsulasi data menjadi memiliki identitas. Enkapsulasi terjadi ketika sebuah protokol yang berada pada lapisan yang lebih rendah menerima data dari protokol yang berada pada lapisan yang lebih tinggi dan meletakkan data ke format data yang dipahami oleh protokol tersebut.

Dekapsulasi adalah proses pelepasan header dari layer ke layer.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan..